Kami percaya bahwa kualitas terbaik dimulai dari bahan terbaik.
Dalam seri Behind The Fabric, tim itsfriday memperkenalkan proses pemilihan kain alami yang digunakan dalam setiap produk.
Dari linen blend hingga soft cotton twill, semua melalui proses uji kenyamanan dan ketahanan sebelum sampai ke tanganmu.